Es Susu Strawberry #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Es Susu Strawberry #JagoMasakMinggu3Periode3

Emmy Yulinasari

Emmy Yulinasari

5.0

(1 Rating)

Es klasik dengan rasa susu.

Bahan Utama

100 gram strawberry

1 gelas es batu

65 ml santan kental

3 sdm gula pasir

2 sdm whip cream bubuk

100 ml susu UHT dingin

Alat & Perlengkapan

Blender

Gelas Ukur

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan yang akan dipakai. Strawberry dicuci bersih terlebih dahulu.

Langkah 1

Siapkan semua bahan yang akan dipakai. Strawberry dicuci bersih terlebih dahulu.

Blender semua bahan sampai halus dan tercampur rata. Pindahkan ke gelas ukur supaya mudah menuangkannya.

Langkah 2

Blender semua bahan sampai halus dan tercampur rata. Pindahkan ke gelas ukur supaya mudah menuangkannya.

Masukkan ke dalam plastik es memakai corong supaya mudah. Ikat atasnya.

Langkah 3

Masukkan ke dalam plastik es memakai corong supaya mudah. Ikat atasnya.

Masukkan ke dalam freezer. Tunggu semalam atau sampai beku.

Langkah 4

Masukkan ke dalam freezer. Tunggu semalam atau sampai beku.

Es susu strawberry setelah beku siap disajikan untuk anak-anak dirumah supaya tidak jajan di luar.

Langkah 5

Es susu strawberry setelah beku siap disajikan untuk anak-anak dirumah supaya tidak jajan di luar.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait