Es Tambring Khas Bali #JagoMasakMinggu6Periode3

Resep Es Tambring Khas Bali #JagoMasakMinggu6Periode3

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Segarnya asem dipadukan degan kelapa muda.

Bahan Utama

1 buah kelapa muda keruk dagingnya

500 ml air kelapa muda

Secukupnya es batu

Bahan Syrup Gula Merah :

300 ml air

4 keping gula merah

50 gram asam jawa

1 butir putih telur ayam kampung

Alat & Perlengkapan

Gelas Saji

Advertisement

Cara Membuat

Keruk daging kelapa muda, sisihkan

Langkah 1

Keruk daging kelapa muda, sisihkan

Rebus air, gula merah, dan asam Jawa masak hingga gula merah mencair dan mendidih

Langkah 2

Rebus air, gula merah, dan asam Jawa masak hingga gula merah mencair dan mendidih

Tambahkan putih telur aduk hingga putih telur naik keatas, saring

Langkah 3

Tambahkan putih telur aduk hingga putih telur naik keatas, saring

Dalam gelas saji tambahkan daging kelapa dan tuang syrup gula merah

Langkah 4

Dalam gelas saji tambahkan daging kelapa dan tuang syrup gula merah

Tambahkan es batu dan tuang air kelapa muda perlahan tambahkan daging kelapa muda, sajikan

Langkah 5

Tambahkan es batu dan tuang air kelapa muda perlahan tambahkan daging kelapa muda, sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement