Kudapan kesukaan Almh. Ibuk. Beliau suka sekali makanan yg beraroma kopi dan coklat. Kangen dikit boleh ya..Brownies kopi ini jadi salah satu favorit
Step 1
Cairkan bahan A, setelah cair biarkan agak hangat.
Step 2
Kocok sampai larut bahan B.
Step 3
Kemudian masukkan lelehan coklat. Aduk kembali sampai tercampur rata.
Step 4
Kemudian tambahkan bahan C. Aduk sampai semua tercampur rata.
Step 5
Siapkan loyang yang sudah diolesi dengan margarin dam fialasi baking paper. Kemudian tuang adonan dan ratakan. Saya pakai loyang ukuran 20x10.
Step 6
Letakkan topping almond dan chocochips. Kemudian panggang selama 20 menit dengan panas 170° api atas bawah.
Step 7
Setelah 20 menit keluarkan dari oven. Setelah agak dingin potong sesuai selera dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement