Fusilli Carbonara #MISIHARIANAKNASIONAL

Resep Fusilli Carbonara #MISIHARIANAKNASIONAL

Elda Fitria

Elda Fitria

4.0

(2 Rating)

Saat anak bosan dengan nasi, pilihan pasta tak pernah salah.

Bahan Utama

150 gr fusilli

200 ml Susu full cream

2 buah sosis, potong

1/2 bawang bombay, iris

2 siung bawang putih, cincang

2 sdm Keju cheddar parut

1 buah Wortel, potong dadu kecil

5 buah Buncis, potong pendek

garam secukupnya

lada secukupnya

kaldu jamur bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rebus fusilli hingga matang. Berikan garam dan minyak dalam rebusannya. Angkat dan sisihkan.

Langkah 1

Rebus fusilli hingga matang. Berikan garam dan minyak dalam rebusannya. Angkat dan sisihkan.

Siapkan bahan-bahan.

Langkah 2

Siapkan bahan-bahan.

Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Lalu tambahkan potongan sosis. Aduk rata kembali.

Langkah 3

Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Lalu tambahkan potongan sosis. Aduk rata kembali.

Tambahkan wortel dan buncis potong. Aduk kembali.

Langkah 4

Tambahkan wortel dan buncis potong. Aduk kembali.

Tambahkan susu full cream. aduk rata hingga hampir mendidih.

Langkah 5

Tambahkan susu full cream. aduk rata hingga hampir mendidih.

Lalu tambahkan keju, garam, lada, dan kaldu jamur bubuk. Aduk rata kembali.

Langkah 6

Lalu tambahkan keju, garam, lada, dan kaldu jamur bubuk. Aduk rata kembali.

Tambahkan fusilli yang telah direbus. Aduk rata. koreksi rasa. Fusilli carbonara siap disajikan dan dibawa untuk bekal sekolah anak.

Langkah 7

Tambahkan fusilli yang telah direbus. Aduk rata. koreksi rasa. Fusilli carbonara siap disajikan dan dibawa untuk bekal sekolah anak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement