Garang Asem #JagoMasakMinggu3

Resep Garang Asem #JagoMasakMinggu3

Sriwidi

Sriwidi

5.0

(2 Rating)

Garang asem metode praktis tanpa perlu membungkus ayam.

Bahan Utama

1/2 ekor ayam kampung

Bahan merebus ayam :

400 ml santan encer

200 ml santan kental

3 lembar daun salam, sobek

3 lembar daun jeruk, sobek

Secukupnya sea salt

1/2 sdm gula aren

Bumbu iris :

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

5 cm lengkuas

2 buah tomat hijau

Bahan tambahan :

3 batang sereh, geprek

3 lembar daun salam, sobek

3 lembar daun jeruk, sobek

3 buah cabai kecil utuh

3 papan petai, kupas

Secukupnya daun pisang

Alat & Perlengkapan

Bowl

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong ayam, bilas bersih.

Langkah 1

Potong-potong ayam, bilas bersih.

Masukkan semua bahan untuk merebus ayam kedalam panci, kecuali santan kental sisihkan dulu. Masak hingga santan meresap, sambil sesekali diaduk-aduk.

Langkah 2

Masukkan semua bahan untuk merebus ayam kedalam panci, kecuali santan kental sisihkan dulu. Masak hingga santan meresap, sambil sesekali diaduk-aduk.

Setelah santan encer meresap baru masukkan santan kental, panaskan kembali hingga mendidih saja.

Langkah 3

Setelah santan encer meresap baru masukkan santan kental, panaskan kembali hingga mendidih saja.

Siapkan bumbu iris.

Langkah 4

Siapkan bumbu iris.

Siapkan bowl tahan panas misal dari kaca, enamel atau aliminium, beri beberapa lembar daun pisang untuk melapisinya.

Langkah 5

Siapkan bowl tahan panas misal dari kaca, enamel atau aliminium, beri beberapa lembar daun pisang untuk melapisinya.

Diatas daun pisang beri setengah bumbu iris, petai, daun salam dan daun jeruk, cabai kecil utuh, sereh.

Langkah 6

Diatas daun pisang beri setengah bumbu iris, petai, daun salam dan daun jeruk, cabai kecil utuh, sereh.

Tuang ayam yang telah direbus serta santannya, lalu tutup kembali dengan sisa bumbu itis dan bahan tambahan. Kukus kira- kira 25-30 menit.

Langkah 7

Tuang ayam yang telah direbus serta santannya, lalu tutup kembali dengan sisa bumbu itis dan bahan tambahan. Kukus kira- kira 25-30 menit.

Sajikan.

Langkah 8

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

iikfatty

iikfatty

Garang Asem #JagoMasakMinggu3

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai bun salam kenal....ijin recook garam asemnya ya.Enak simple ...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Garang Asem #JagoMasakMinggu3

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement