Emma zainal bakhri
4.0
(5 Rating)
Garang Asem merupakan salah satu makanan khas Jawa Tengah yang di gemari banyak orang.karena berpaduan rasa masam dan gurih begitu berpaduan menyegark
Kuas
Langkah 1
Tumis bawang merah dan bawang putih dengan minyak hingga harum.
Langkah 2
Masukkan lengkuas, serei, jahe, daun jeruk dan daun salam. Aduk hingga rata lalu masukkan ayam.
Langkah 3
Tambahkan santan cair, garam, gula pasir dan kaldu jamur. Lalu aduk hingga rata dan masak hingga santan mendidih.
Langkah 4
Setelah santan mendidih, masukan belimbing wuluh, tomat hijau, cabe rawit merah dan cabai rawit hijau.
Langkah 5
Masak hingga airnya berkurang setengahnya, lalu tes rasa kemudian matikan api.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua