Garang Asem Ayam

Resep Garang Asem Ayam

Munawarah

Munawarah

5.0

(1 Rating)

Asem seger 👌

Bahan Utama

1/2 ekor ayam

1 bungkus santan instan

300 ml air

1 batang serai

1 ruas lengkuas

3 lembar daun salam

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya untuk menumis

Daun pisang secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Gula pasir secukupnya

Tusuk gigi secukupnya

Bumbu Iris :

8 buah belimbing wuluh

3 buah tomat hijau

1 buah cabai merah

Bumbu Halus :

6 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 butir kemiri

1 cm jahe

Alat & Perlengkapan

Kompor

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Potong ayam, kemudian cuci bersih dan siapkan bahan yang lainnya.

Langkah 1

Potong ayam, kemudian cuci bersih dan siapkan bahan yang lainnya.

Tumis bumbu halus dengan minyak secukupnya, kemudian tambahkan serai, lengkuas serta daun salam.

Langkah 2

Tumis bumbu halus dengan minyak secukupnya, kemudian tambahkan serai, lengkuas serta daun salam.

Tuang air dan santan ke dalam tumisan bumbu halus, lalu beri garam, kaldu bubuk, dan gula. Rebus hingga mendidih.

Langkah 3

Tuang air dan santan ke dalam tumisan bumbu halus, lalu beri garam, kaldu bubuk, dan gula. Rebus hingga mendidih.

Kemudian masukkan ayam dan masak sampai ayam matang.

Langkah 4

Kemudian masukkan ayam dan masak sampai ayam matang.

Tambahkan bumbu iris dan aduk rata, lalu cicipi rasanya dan matikan kompor.

Langkah 5

Tambahkan bumbu iris dan aduk rata, lalu cicipi rasanya dan matikan kompor.

Kemudian masukkan beberapa potong ayam ke dalam daun pisang dan tambahkan juga bumbu iris, lalu bungkus ayam.

Langkah 6

Kemudian masukkan beberapa potong ayam ke dalam daun pisang dan tambahkan juga bumbu iris, lalu bungkus ayam.

Kukus ayam selama 20 menit dan siap disajikan.

Langkah 7

Kukus ayam selama 20 menit dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement