Garang Asem Ikan Tenggiri

Resep Garang Asem Ikan Tenggiri

Puspitasari Anggradewi

Puspitasari Anggradewi

5.0

(1 Rating)

Ga cuma ayam, tapi garang asem khas Jawa juga cocok untuk ikan.

Bahan Utama

150 gr ikan tenggiri

3 tomat hijau

1 jeruk nipis (1/2 untuk lumuran 1/2 untuk kuah)

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 ruas kunyit (boleh diganti kunyit bubuk)

1 ruas jahe

1 batang serai

1 ruas lengkuas

5 buah cabai rawit merah

secukupnya garam

secukupnya kaldu jamur

secukupnya kemangi

300 ml air

secukupnya minyak

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Lumuri ikan tenggiri dengan perasan air jeruk. Diamkan selama 10 menit.

Langkah 2

Lumuri ikan tenggiri dengan perasan air jeruk. Diamkan selama 10 menit.

Cuci ikan untuk menghilangkan sisa air jeruk nipis.

Langkah 3

Cuci ikan untuk menghilangkan sisa air jeruk nipis.

Siapkan semua bumbu. Geprek serai, lengkuas dan jahe. Potong tipis bawang merah dan putih. Buang tangkai cabai. Potong empat tomat hijau. Ambil daun kemangi.

Langkah 4

Siapkan semua bumbu. Geprek serai, lengkuas dan jahe. Potong tipis bawang merah dan putih. Buang tangkai cabai. Potong empat tomat hijau. Ambil daun kemangi.

Tumis dulu lengkuas, jahe, serai dan bawang merah putih. Tumis hingga harum.

Langkah 5

Tumis dulu lengkuas, jahe, serai dan bawang merah putih. Tumis hingga harum.

Tambahkan air.

Langkah 6

Tambahkan air.

Tambahkan bumbu lain seperti kunyit bubuk, garam, dan kaldu jamur.

Langkah 7

Tambahkan bumbu lain seperti kunyit bubuk, garam, dan kaldu jamur.

Masukkan tomat hijau. Kalau ada belimbing wuluh akan lebih yummy.

Langkah 8

Masukkan tomat hijau. Kalau ada belimbing wuluh akan lebih yummy.

Tambahkan ikan tenggiri.

Langkah 9

Tambahkan ikan tenggiri.

Tambahkan cabai. Masak hingga ikan matang. Tambahkan kemangi dan perasan jeruk nipis. So yummy.

Langkah 10

Tambahkan cabai. Masak hingga ikan matang. Tambahkan kemangi dan perasan jeruk nipis. So yummy.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement