Gemblong

Resep Gemblong

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(3 Rating)

Gemblong adalah jajanan jadoel favorit saya sejak kecil.dulu pas jaman sekolah SD harganya sekitar 100 rupiah 😅 sekarang mah tidak usah beli lagi, tiLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 gram tepung ketan

1/2 butir kelapa, parut

150 ml air hangat

1/2 sdt garam

BESTA GULA :

75 gram gula pasir

75 gram gula merah, sisir

70 ml air

Alat & Perlengkapan

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung ketan, garam, kelapa parut aduk hingga rata.

Langkah 1

Campur tepung ketan, garam, kelapa parut aduk hingga rata.

Tambahkan air hangat sedikit demi sedikit, aduk rata lalu padatkan.

Langkah 2

Tambahkan air hangat sedikit demi sedikit, aduk rata lalu padatkan.

Kemudian bentuk bulat lalu pipihkan, lakukan hingga adonan habis.

Langkah 3

Kemudian bentuk bulat lalu pipihkan, lakukan hingga adonan habis.

Goreng dalam minyak panas dengan api sedang, sampai matang kedua sisinya, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Goreng dalam minyak panas dengan api sedang, sampai matang kedua sisinya, lalu angkat dan tiriskan.

Buat Besta Gula : dalam wajan panaskan gula dan air sampai gula larut dan berbusa banyak.

Langkah 5

Buat Besta Gula : dalam wajan panaskan gula dan air sampai gula larut dan berbusa banyak.

Kemudian masukan gemblong,aduk cepat sampai rata dan karamelnya sampai mengkristal,lalu angkat dan sajikan.

Langkah 6

Kemudian masukan gemblong,aduk cepat sampai rata dan karamelnya sampai mengkristal,lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement