Getuk Cotot Coklat

Resep Getuk Cotot Coklat

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Getuk cotot kali ini isinya meses ya guys. Siapa yang penasaran makan getuk isi coklat? Yuk cobain resepnya.

Bahan Utama

200 gram singkong, rebus

20 gram tepung tapioka

15 gram gula pasir

1/2 sdt margarin

Sejumput garam

Sejumput vanili

20 gram meses coklat

Advertisement

Cara Membuat

Tumbuk singkong yang sudah dikukus. Buang sumbunya.

Langkah 1

Tumbuk singkong yang sudah dikukus. Buang sumbunya.

Tambahkan tepung tapioka, gula pasir, margarin, garam dan vanili. Tumbuk lagi sampai semua tercampur.

Langkah 2

Tambahkan tepung tapioka, gula pasir, margarin, garam dan vanili. Tumbuk lagi sampai semua tercampur.

Ambil adonan dan bulatkan. Lubangi bagian tengah. Isi dengan meses.

Langkah 3

Ambil adonan dan bulatkan. Lubangi bagian tengah. Isi dengan meses.

Kemudian bulatkan lagi. Lakukan sampai selesai.

Langkah 4

Kemudian bulatkan lagi. Lakukan sampai selesai.

Panaskan minyak goreng. Gunakan api sedang. Goreng getuk sampai kecoklatan. Jangan sampai coklat meleleh keluar ketika digoreng.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng. Gunakan api sedang. Goreng getuk sampai kecoklatan. Jangan sampai coklat meleleh keluar ketika digoreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement