Cemilan berbahan murah meriah yang enak. Dulu biasa dijual ketika ada pasar malam keliling.
Step 1
Siapkan wadah berisi air dan garam, aduk sampai garam larut. Masukkan potongan tahu rendam dulu sambil menunggu minyak panas.
Step 2
Panaskan minyak goreng, goreng tahu sampai berkulit di kedua sisi. Tiriskan dan sisihkan.
Step 3
Haluskan bawang putih dan cabe rawit. Geprek serai dan buang tulang daun jeruk.
Step 4
Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus, serai dan daun jeruk sampai harum.
Step 5
Masukkan air dalam tumisan, masak sampai air mendidih. Masukkan petis udang, aduk terus sampai petis larut.
Step 6
Icip sedikit untuk koreksi rasa, bumbui garam dan gula secukupnya jika diperlukan. Masak sampai sambal kental, matikan kompor. Sajikan tahu goreng bersama sambal petis.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement