Grill chicken Mushroom Sauce

Resep Grill chicken Mushroom Sauce

Kiena

Kiena

5.0

(1 Rating)

Resep yang simple efek pandemi jadi suka nyobain masak menu-menu yang suka jajan di luar.

Bahan Utama

400 gram ayam fillet

1 sdt chicken seasoning

1 sdm soas tiram

¼ sdt lada bubuk

1 sdm butter/ margarine

Bahan Saos :

5 buah jamur

3 siung bawang putih

1 sdm saos tiram

2 sdm saos tomat

3 sdm saos pedas

⅛ sdt lada bubuk

¼ sdt gula pasir

100 ml air

¼ sdt maizena, larutkan dengan 1 sdm air

Bahan Olesan :

2 sdm saos barbaque

Alat & Perlengkapan

grill

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Potong ayam sesuai selera buang kulitnya lalu marinasi dengan chicken seasoning, saos tiram, lada bubuk dan diamkan selama 15-20 menit.

Langkah 1

Potong ayam sesuai selera buang kulitnya lalu marinasi dengan chicken seasoning, saos tiram, lada bubuk dan diamkan selama 15-20 menit.

Siapkan bahan saos.

Langkah 2

Siapkan bahan saos.

Tumis bawang putih sampai harum lalu masukkan air dan bumbu lainnya.

Langkah 3

Tumis bawang putih sampai harum lalu masukkan air dan bumbu lainnya.

Biarkan sampai mendidih.

Langkah 4

Biarkan sampai mendidih.

Masukkan jamur, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan jamur, aduk rata.

Koreksi rasa. Masukkan maizena yang telah dicairkan, aduk rata dan biarkan sampai meletup lalu angkat dan sisihkan.

Langkah 6

Koreksi rasa. Masukkan maizena yang telah dicairkan, aduk rata dan biarkan sampai meletup lalu angkat dan sisihkan.

Panaskan grill/ teflon lalu olesi butter tipis. Masukkan ayam panggang sampai sebelah sisi matang.

Langkah 7

Panaskan grill/ teflon lalu olesi butter tipis. Masukkan ayam panggang sampai sebelah sisi matang.

Olesi dengan bahan olesan grill sampai bener-benar matang lalu angkat.

Langkah 8

Olesi dengan bahan olesan grill sampai bener-benar matang lalu angkat.

Susun ayam yang telah digrill lalu siram dengan saos sajian.

Langkah 9

Susun ayam yang telah digrill lalu siram dengan saos sajian.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement