Daging ikan patin yang lembut berpadu dengan bumbu gulai yang gurih.
1 kg ikan patin
Bumbu Halus :
Step 1
Cuci bersih ikan patin segar. Kemudian potong-potong sesuai selera, sisihkan.
Step 2
Masukkan semua bumbu halus ke dalam wadah blender. Beri sedikit minyak, kemudian haluskan.
Step 3
Panaskan wajan kemudian masukkan bumbu halus dan semua bumbu lainnya,. Tumis hingga harum.
Step 4
Masukkan santan, kemudian masak hingga panas. Masukan ikan, lalu aduk rata.
Step 5
Masukkan garam, gula, kaldu bubuk, dan cabai rawit. Kemudian masak hingga kuah menyusut.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement