Gulai Kulit Singkong #RabuEkstraPoin

Resep Gulai Kulit Singkong #RabuEkstraPoin

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(2 Rating)

Tau Gak Sih Moms? Kulit Singkong Itu Segudang Manfaat. Kulit Singkong Dapat Berfungsi Untuk Menjaga Kecantikan Kulit Wanita 😍 Nah Kali Ini Saya MemasLihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gram kulit singkong

100 ml Santan

100 gram udang rebon

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu jamur

1/2 sdt gula aren

3 sdm minyak goreng

300 ml air

Bumbu Cemplung :

1 lembar daun kunyit

1 lebar daun salam

1 lembar daun jeruk

1 batang serai

Bumbu Halus :

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1/2 sdt ketumbar halus

1/2 sdt merica bubuk

3 cm jahe

3 cm kunyit

2 butir kemiri

8 buah Cabe Rawit merah

5 buah cabai merah keriting

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kulit Singkong.

Langkah 1

Cuci bersih kulit Singkong.

Lalu Rebus Hingga Matang Dan Empuk, Kemudian Angkat Dan Potong-potong lalu sisihkan.

Langkah 2

Lalu Rebus Hingga Matang Dan Empuk, Kemudian Angkat Dan Potong-potong lalu sisihkan.

Tumis Bumbu Halus, daun kunyit,daun jeruk,daun salam dan serai hingga matang dan harum.

Langkah 3

Tumis Bumbu Halus, daun kunyit,daun jeruk,daun salam dan serai hingga matang dan harum.

masukan kulit singkong yg sudah di rebus tadi.

Langkah 4

masukan kulit singkong yg sudah di rebus tadi.

Tambahkan udang rebon.

Langkah 5

Tambahkan udang rebon.

Lalu masukan air dan santan.

Langkah 6

Lalu masukan air dan santan.

Beri gula aren,kaldu jamur dan garam.

Langkah 7

Beri gula aren,kaldu jamur dan garam.

masak hingga mendidih dan bumbu meresap.lalu tes rasa kemudian Matikan api.

Langkah 8

masak hingga mendidih dan bumbu meresap.lalu tes rasa kemudian Matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement