Tri Winarny
5.0
(1 Rating)
resep sederhana tapi sangat enak
daging bebek secukupnya
1/2 buah nangka muda
2 lmbar daun salam
2 lmbar daun jeruk
1 batang sereh
secukupnya kayu manis
3 butir bunga cengkeh
4 siung bawang merah
4 siung bawang putih
1 butir kemiri
1/2 sdt ketumbar
1 ruas kunyit
1ruas jahe
1ruas lengkuas
Advertisement
Langkah 1
Rebus daging bebek terlebih dahulu guna untuk menghilangkan lemak
Langkah 2
Siapkan bumbu cuci bersih lalu haluskan
Langkah 3
Tumis bumbu hingga wangi
Langkah 4
Tambahkan air daun salam, daun jeruk, lengkuas, kayu manis dan cengkeh.
Langkah 5
Masukan daging bebek masak hingga empuk
Langkah 6
Masukan nangka yang sudah dipotong dan bersihkan
Langkah 7
Tambahkan santan lau beri seasoning dan koreksi rasa masak hingga mendidih dan nangka matang.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement