Honey Bread

Resep Honey Bread

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Ini roti kesukaan saya banget, selain rotinya yang super lembut, aroma dan rasanya enak banget karena menggunakan butter dan ditambah lagi dengan siraLihat Selengkapnya

Bahan Utama

260 gr tepung Cakra

30 gram gula pasir

4 gram ragi instan

1 butir telur

150 gr susu full cream dingin

40 gram butter

2 gram garam

Olesan :

1 butir telur ayam

1 sdt susu evaporasi

Topping :

Wijen putih secukupnya, untuk topping

Wijen hitam secukupnya

Pelengkap :

Madu murni secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan menjadi satu kecuali butter dan garam, uleni hingga tercampur rata.

Langkah 1

Campur semua bahan menjadi satu kecuali butter dan garam, uleni hingga tercampur rata.

Masukkan butter dan garam, uleni kembali dengan mixer.

Langkah 2

Masukkan butter dan garam, uleni kembali dengan mixer.

Uleni hingga kalis elastis window pane kemudian proofing adonan selama 35 menit, setelah itu kempiskan adonan supaya udara dalam adonan berkurang.

Langkah 3

Uleni hingga kalis elastis window pane kemudian proofing adonan selama 35 menit, setelah itu kempiskan adonan supaya udara dalam adonan berkurang.

Adonan masing-masing 10 gram lalu tambahkan isian keju dan coklat lalu bulatkan lakukan hal yang sama sampai semua adonan habis.

Langkah 4

Adonan masing-masing 10 gram lalu tambahkan isian keju dan coklat lalu bulatkan lakukan hal yang sama sampai semua adonan habis.

Tata adonan di dalam loyang yang sudah diolesi dengan margarin proofing selama 30 menit, setelah 30 menit olesi adonan dengan campuran kuning telur dan susu cair. Makan taburan wijen hitam dan putih diatasnya.

Langkah 5

Tata adonan di dalam loyang yang sudah diolesi dengan margarin proofing selama 30 menit, setelah 30 menit olesi adonan dengan campuran kuning telur dan susu cair. Makan taburan wijen hitam dan putih diatasnya.

Panaskan oven selama 15 menit lalu masukkan loyang berisi roti dan panggang roti selama 30 menit dengan api besar sesekali pindahkan loyang roti ke atas lalu ke bawah supaya roti matang merata. Roti matang segera tuang madu di atasnya supaya madu meresap ke dalam pori-pori.

Langkah 6

Panaskan oven selama 15 menit lalu masukkan loyang berisi roti dan panggang roti selama 30 menit dengan api besar sesekali pindahkan loyang roti ke atas lalu ke bawah supaya roti matang merata. Roti matang segera tuang madu di atasnya supaya madu meresap ke dalam pori-pori.

Honey Bread siap dinikmati.

Langkah 7

Honey Bread siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement