Hongkong Style Chicken

Resep Hongkong Style Chicken

Agie Rianda

Agie Rianda

5.0

(2 Rating)

Ayam goreng ala hongkong yang telah di sesuaikan dengan lidah keluarga kami.

Bahan Utama

2 buah fillet paha ayam

200 ml air

1 sdm tepung maizena+air

Wijen sangrai secukupnya

Bumbu Marinasi :

5 siung bawang putih, haluskan

1 ruas jahe, haluskan

5 sdm kecap asin

1 sdm minyak wijen

1 sdm saus tiram

1 sdm kecap manis

1,5 sdm gula pasir

1/2 sdt lada bubuk

Garam secukupnya (bila di perlukan)

Pelengkap :

Nasi

Mix vegetable

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam fillet lalu masukkan bumbu marinasi, aduk rata, diamkan selama kurang lebih 30 menit

Langkah 1

Cuci bersih ayam fillet lalu masukkan bumbu marinasi, aduk rata, diamkan selama kurang lebih 30 menit

Setelah itu masukkan ke dalam wajan beserta bumbu marinasinya

Langkah 2

Setelah itu masukkan ke dalam wajan beserta bumbu marinasinya

Tambahkan air, masak hingga mendidih dan ayam empuk

Langkah 3

Tambahkan air, masak hingga mendidih dan ayam empuk

Koreksi rasa, jika kurang asin tambahkan garam, kemudian pisahkan ayam dan kuahnya

Langkah 4

Koreksi rasa, jika kurang asin tambahkan garam, kemudian pisahkan ayam dan kuahnya

Ayamnya di goreng hingga kecoklatan di kedua sisinya, angkat

Langkah 5

Ayamnya di goreng hingga kecoklatan di kedua sisinya, angkat

Sementara kuahnya tambahkan larutan tepung maizena, aduk rata, masak hingga mengental

Langkah 6

Sementara kuahnya tambahkan larutan tepung maizena, aduk rata, masak hingga mengental

Siapkan nasi di piring beserta mix vegetable, potong-potong ayam, taruh di atas nasi lalu siram dengan sausnya dan taburi wijen, sajikan

Langkah 7

Siapkan nasi di piring beserta mix vegetable, potong-potong ayam, taruh di atas nasi lalu siram dengan sausnya dan taburi wijen, sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement