Ummu LaZha
5.0
(1 Rating)
Cara unik menyajikan mie siram capcay ala chinese
Saringan
Wajan
Advertisement
Langkah 1
Rebus mie hingga matang, lalu tiriskan
Langkah 2
Goreng mie diatas saringan agar mie mudah diatur. Goreng hingga mie kering, angkat dan tiriskan.
Langkah 3
Siapkan semua bahan sayur dan bakso, potong sesuai selera
Langkah 4
Cacah bawang putih, lalu tumis hingga harum
Langkah 5
Masukkan irisan bakso, kentang dan wortel, tambahkan air secukupnya, masak hingga wortel dan kentang empuk
Langkah 6
Masukkan batang sawi putih. Beri saus tiram, kecap asin, minyak wijen, dan garam, aduk rata, koreksi rasa.
Langkah 7
Masukkan daun sawi hijau dan putih, aduk hingga layu
Langkah 8
Buat larutan maizena, tuang ke dalam wajan lalu aduk hingga mengental. Matikan api, tuang ke atas mie, i fu mie siap disajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement