Ikan Asap Tumis Pedas

Resep Ikan Asap Tumis Pedas

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(1 Rating)

Ikan asap mau dimasak apa saja tetap jadi favorit😍

Bahan Utama

2 potong ikan asap

Bumbu

7 buah cabe rawit setan

2 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 buah tomat

1 batang daun bawang

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

2 sdm minyak goreng

100 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ikan asap, goreng hingga matang.

Langkah 1

Cuci bersih ikan asap, goreng hingga matang.

Tumis bawang merah, bawang putih dan cabe hingga harum.

Langkah 2

Tumis bawang merah, bawang putih dan cabe hingga harum.

Masukkan ikan asap, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan ikan asap, aduk rata.

Masukkan air, kaldu bubuk dan gula pasir. Masak hingga mendidih, bumbu meresap dan air sedikit menyusut.

Langkah 4

Masukkan air, kaldu bubuk dan gula pasir. Masak hingga mendidih, bumbu meresap dan air sedikit menyusut.

Masukkan tomat, aduk rata. Masak hingga air menyusut.

Langkah 5

Masukkan tomat, aduk rata. Masak hingga air menyusut.

Masukkan daun bawang, aduk rata. Masak sebentar, matikan api.

Langkah 6

Masukkan daun bawang, aduk rata. Masak sebentar, matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait