Ikan Goreng Colo-Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Resep Ikan Goreng Colo-Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Ikan goreng dengan sambal kecap colo-colo khas papua. Ikan optional.

Bahan Utama

2 ikan mujaer

2 ruas kunyit

1 sdt ketumbar

1/2 sdt garam

2 bawang putih

Bahan sambal colo-colo:

2 bawang merah

4 cabe rawit

1 tomat ukuran kecil

1/4 jeruk nipis

4 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan kasar bawang putih, kunyit, ketumbar, lalu lumuri pada ikan yg sudah bersih dan d sisit tengah perutnya, beri garam merata.

Langkah 1

Haluskan kasar bawang putih, kunyit, ketumbar, lalu lumuri pada ikan yg sudah bersih dan d sisit tengah perutnya, beri garam merata.

Panaskan minyak lalu goreng ikan hingga garing.

Langkah 2

Panaskan minyak lalu goreng ikan hingga garing.

Iris bawang merah dan cabe, potong dadu tomat lalu beri perasan jeruk lemon.

Langkah 3

Iris bawang merah dan cabe, potong dadu tomat lalu beri perasan jeruk lemon.

Tambahkan kecap.

Langkah 4

Tambahkan kecap.

Sajikan dengan lalaban dan nasi hangat.

Langkah 5

Sajikan dengan lalaban dan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Nurwanida

Nurwanida

Ikan Goreng Colo-Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Siang chef, setor recook ya buat menu makan siang ini. Cocok nih...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Ikan Goreng Colo-Colo #JagoMasakMinggu10Periode3

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement