Ikan Mas Balado

Resep Ikan Mas Balado

Annisaa T.K

Annisaa T.K

5.0

(1 Rating)

Ikan mas biasanya dapat diolah menjadi pepes atau pindang, kali ini sajian ikan mas dimasak ala sambal balado, untuk pencinta masakan gurih dan pedas.

Bahan Utama

500 gr ikan mas

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

50 gr cabe merah

20 gr cabe rawit

Minyak untuk menggoreng dan menumis

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan mas, kemudian potong bagi dua. Taburi dengan garam secukupnya.

Langkah 1

Bersihkan ikan mas, kemudian potong bagi dua. Taburi dengan garam secukupnya.

Panaskan minyak, goreng ikan hingga matang dan garing, tiriskan.

Langkah 2

Panaskan minyak, goreng ikan hingga matang dan garing, tiriskan.

Masukan bumbu-bumbu ke dalam penggilingan, kemudian giling kasar, sisihkan.

Langkah 3

Masukan bumbu-bumbu ke dalam penggilingan, kemudian giling kasar, sisihkan.

Panaskan minyak, tumis bumbu hingga harum, dan berwarna cerah.

Langkah 4

Panaskan minyak, tumis bumbu hingga harum, dan berwarna cerah.

Masukan ikan, garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya, aduk rata. Siap disajikan.

Langkah 5

Masukan ikan, garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya, aduk rata. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement