Resep dari Yulita Thjin ini enak sekali dibuat pakai ikan apapun, aku pakai ikan mas,, makan jadi lebih berselera pastinya 😉 #JagoMasakMaret
Step 1
Bersihkan ikan mas, buang sisik ikannya dan buang organ dalam ikan, kemudian cuci bersih dan potong menjadi 2 bagian.
Step 2
Siapkan bumbu marinasi; kupas kulit kunyit, bawang putih dan jahe.
Step 3
Ulek halus bumbu marinasi, tambahkan garam, penyedap dan lada bubuk ulek sampai rata.
Step 4
Balurkan bumbu marinasi ke ikan dengan merata kemudian diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap.
Step 5
Panaskan minyak dan goreng ikan sampai matang kecoklatan, setelah matang angkat tiriskan dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement