Ikan Nila Asam Manis

Resep Ikan Nila Asam Manis

Egi Siti Ibadiyah

Egi Siti Ibadiyah

4.0

(25 Rating)

Masak ikan nila asam manis mudah dan yummy.

Bahan Utama

1 ekor nila hitam

2 siung bawang putih

1 buah bawang bombay

5 buah cabai rawit merah

1 buah lemon

Bahan Saus:

3 sdm saus tomat

1 sdm saus sambal

1 sdm saus tiram

1 sdt kecap asin

Gula secukupnya

Garam secukupnya

1 sdm air perasan lemon

1 sdm larutan maizena

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan ikan nila.

Langkah 1

Bersihkan ikan nila.

Siapkan bahan-bahan masakan.

Langkah 2

Siapkan bahan-bahan masakan.

Balur ikan dengan air lemon, garam, dan lada lalu diamkan selama 10 menit.

Langkah 3

Balur ikan dengan air lemon, garam, dan lada lalu diamkan selama 10 menit.

Iris bahan-bahan masakan.

Langkah 4

Iris bahan-bahan masakan.

Goreng ikan sampai matang.

Langkah 5

Goreng ikan sampai matang.

Tumis bawang putih.

Langkah 6

Tumis bawang putih.

Tambahkan saus tomat, saus sambal, cabe, saus tiram, kecap asin, gula, garam, dan air.

Langkah 7

Tambahkan saus tomat, saus sambal, cabe, saus tiram, kecap asin, gula, garam, dan air.

Tambahkan larutan maizena dan air perasan lemon.

Langkah 8

Tambahkan larutan maizena dan air perasan lemon.

Taburkan saus ke dalam ikan yang sudah matang lalu sajikan.

Langkah 9

Taburkan saus ke dalam ikan yang sudah matang lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement