Ikan Patin Masak Asam

Resep Ikan Patin Masak Asam

Puteri

Puteri

5.0

(1 Rating)

Rasa sayur yang asem seger, ini sayur khas Banjar. Kadang dibikin dengan kepala ikan patin atau ikan gabus.

Bahan Utama

5 potong ikan patin, cuci bersih

1 batang serai, geprek

1 ruas lengkuas, geprek

Garam secukupnya

1/2 buah timun, potong-potong

5 lembar sawi hijau, potong

15 gr kol, potong-potong

2 buah tomat, potong-potong

4 lonjor kacang panjang, potong-potong

3 - 4 sdm air asam jawa

Air secukupnya

2 - 3 sdm minyak untuk menumis

Lada bubuk secukupnya

Penyedap rasa secukupnya

Gula pasir secukupnya

Bumbu halus

6 siung bawang merah

4 butir kemiri

1 ruas kunyit

2 cm jahe

1/2 sashet terasi

Alat & Perlengkapan

Blender

Piring

Piring Saji

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Potong semua sayuran kemudian cuci bersih dan tiriskan.

Langkah 1

Potong semua sayuran kemudian cuci bersih dan tiriskan.

Blender bumbu hingga halus.

Langkah 2

Blender bumbu hingga halus.

Kemudian tumis bumbu halus, masukkan juga lengkuas, dan serai tumis dengan sedikit minyak hingga bumbu wangi.

Langkah 3

Kemudian tumis bumbu halus, masukkan juga lengkuas, dan serai tumis dengan sedikit minyak hingga bumbu wangi.

Rebus air dan juga ikan patin, lalu masukkan bumbu yang sudah ditumis tadi aduk rata, beri garam, gula pasir, lada bubuk dan penyedap rasa.

Langkah 4

Rebus air dan juga ikan patin, lalu masukkan bumbu yang sudah ditumis tadi aduk rata, beri garam, gula pasir, lada bubuk dan penyedap rasa.

Masukkan semua sayuran, masak hingga semua matang.

Langkah 5

Masukkan semua sayuran, masak hingga semua matang.

Terakhir tambahkan air asam jawa, aduk rata, tes rasa. Jika sudah matang, angkat dan sajikan di atas piring saji.

Langkah 6

Terakhir tambahkan air asam jawa, aduk rata, tes rasa. Jika sudah matang, angkat dan sajikan di atas piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement