Ikan Salem Bumbu Sarden

Resep Ikan Salem Bumbu Sarden

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Harus dicoba nih resep mbak Sri Yuli Astuti ini. Dijamin bakalan nghabisin nasi. Resepnya saya modif sedikit, karena tidak punya tomat, saya ganti Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 ekor ikan salem

½ buah jeruk nipis

1 batang serai, geprek

1 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

3 sdm saos tomat

150 ml air

Bumbu halus

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 butir kemiri

3 buah cabe merah

1 cm kunyit

1 cm jahe

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan perut ikan lalu cuci. 
Baluri dengan air perasan jeruk nipis, diamkan 10 menit. 
Bilas. 
Potong ikan menjadi 3 bagian.

Langkah 1

Bersihkan perut ikan lalu cuci. Baluri dengan air perasan jeruk nipis, diamkan 10 menit. Bilas. Potong ikan menjadi 3 bagian.

Haluskan bumbu halus.

Langkah 2

Haluskan bumbu halus.

Tumis hingga harum, lalu masukkan serai, daun salam dan daun jeruk.
Tuang air, bumbui garam, gula dan kaldu bubuk serta saos tomat.

Langkah 3

Tumis hingga harum, lalu masukkan serai, daun salam dan daun jeruk. Tuang air, bumbui garam, gula dan kaldu bubuk serta saos tomat.

Masukkan ikan, aduk rata.
Masak hingga air menyusut dan sesekali diaduk ikannya supaya tidak gosong. 
Hati-hati saat mengaduk supaya ikan tidak hancur.

Langkah 4

Masukkan ikan, aduk rata. Masak hingga air menyusut dan sesekali diaduk ikannya supaya tidak gosong. Hati-hati saat mengaduk supaya ikan tidak hancur.

Masak sampai airnya menyusut. 
Koreksi rasa.  
Sajikan.

Langkah 5

Masak sampai airnya menyusut. Koreksi rasa. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement