Jagung Susu Keju

Resep Jagung Susu Keju

Elsa Agustina

Elsa Agustina

5.0

(1 Rating)

Terinspirasi dari resepnya mbak Shinta A.n. Kebetulan masih ada sisa jagung manis di kulkas, lalu tercetuslah membuat Jasuke ini. Camilan manis yanLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 bonggol Jagung Manis

100 gr Keju Cheddar

2 sachet Susu Kental Manis Putih

2 sdm Margarin

Bahan Lainnya

Air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Pipil jagung kemudian cuci bersih.

Langkah 1

Pipil jagung kemudian cuci bersih.

Siapkan panci kukusan. 
Rebus air hingga mendidih, lalu kukus jagung selama 10 menit.

Langkah 2

Siapkan panci kukusan. Rebus air hingga mendidih, lalu kukus jagung selama 10 menit.

Setelah matang, beri 2 sdm margarin saat jagung masih panas. 
Aduk rata.

Langkah 3

Setelah matang, beri 2 sdm margarin saat jagung masih panas. Aduk rata.

Pindahkan ke mangkuk kecil. 
Tuang susu kental manis, taburi keju di atasnya.

Langkah 4

Pindahkan ke mangkuk kecil. Tuang susu kental manis, taburi keju di atasnya.

Taburi dengan potongan jagung di atasnya.
Sajikan.

Langkah 5

Taburi dengan potongan jagung di atasnya. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement