Jagung Susu Keju MPASI #YummyMPASIChallenge

Resep Jagung Susu Keju MPASI #YummyMPASIChallenge

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Cocok untuk balitanya nih bund.

Bahan Utama

1/2 buah jagung rebus, serut

100 ml air

20 gr keju cheddar, parut

1 sdm susu formula

1/2 sdt unsalted butter

Alat & Perlengkapan

Kompor

Blender

Mangkuk Saji

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan jagung serut bersama air dengan blender.

Langkah 1

Haluskan jagung serut bersama air dengan blender.

Tuang jagung halus ke dalam panci dengan cara menyaringnya.

Langkah 2

Tuang jagung halus ke dalam panci dengan cara menyaringnya.

Nyalakan kompor dengan api kecil.

Langkah 3

Nyalakan kompor dengan api kecil.

Masukkan keju, sufor, dan UB. Masak sampai meletup-letup.

Langkah 4

Masukkan keju, sufor, dan UB. Masak sampai meletup-letup.

Tuang ke dalam mangkuk saji.

Langkah 5

Tuang ke dalam mangkuk saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Ratna Puspita

Ratna Puspita

Jagung Susu Keju MPASI #YummyMPASIChallenge

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

assalamualaikum mba.. setor recooknya ya, gampang dan cepat buat...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Jagung Susu Keju MPASI #YummyMPASIChallenge

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement