Jamur Buncis Teriyaki

Resep Jamur Buncis Teriyaki

nareswari

nareswari

5.0

(1 Rating)

Tidak hanya daging sapi, sayuran pun dibumbui teriyaki jadi enak

Bahan Utama

300 gr jamur tiram

250 gr buncis, iris serong

1/2 bagian bawang bombay, iris panjang

3 siung bawang putih, iris tipis

2 cm jahe, geprek

1/2 sdt wijen, untuk topping

Bahan Saos Teriyaki

2 sdm saos tiram

3 sdm kecap manis

2 sdm kecap asin

1/2 sdt lada bubuk

Sedikit garam, jika perlu

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan saos, aduk rata, sisihkan.

Langkah 1

Campur semua bahan saos, aduk rata, sisihkan.

Suwir-suwir jamur.

Langkah 2

Suwir-suwir jamur.

Cuci jamur dan rendam dalam air garam, bilas dan tiriskan.

Langkah 3

Cuci jamur dan rendam dalam air garam, bilas dan tiriskan.

Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum, tambahkan jahe, aduk rata.

Langkah 4

Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum, tambahkan jahe, aduk rata.

Masukkan jamur, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan jamur, aduk rata.

Masukkan buncis, aduk rata.

Langkah 6

Masukkan buncis, aduk rata.

Tuangkan saos, aduk rata, koreksi rasa. Tidak perlu menambahkan air, karena dari jamur keluar airnya.

Langkah 7

Tuangkan saos, aduk rata, koreksi rasa. Tidak perlu menambahkan air, karena dari jamur keluar airnya.

Sajikan dengan taburan wijen.

Langkah 8

Sajikan dengan taburan wijen.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement