Kacang Sembunyi Kulit Pangsit

Resep Kacang Sembunyi Kulit Pangsit

Dapur Mama Hanum

Dapur Mama Hanum

5.0

(1 Rating)

Yummy.

Bahan Utama

1 genggam kacang tanah

Kulit pangsit secukupnya

2 sdm gula pasir

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Sangrai kacang sampai matang. Angkat dan dinginkan.

Langkah 1

Sangrai kacang sampai matang. Angkat dan dinginkan.

Potong-potong kulit pangsit bentuk persegi. Ukurannya sesuai selera.

Langkah 2

Potong-potong kulit pangsit bentuk persegi. Ukurannya sesuai selera.

Ambil 2 lembar potongan kulit pangsit, letakkan kacang di ujungnya.

Langkah 3

Ambil 2 lembar potongan kulit pangsit, letakkan kacang di ujungnya.

Kemudian gulung menyerong. Rekatkan ujungnya dengan air.

Langkah 4

Kemudian gulung menyerong. Rekatkan ujungnya dengan air.

Lakukan sampai selesai.

Langkah 5

Lakukan sampai selesai.

Panaskan minyak goreng, masukkan gula pasir. Aduk-aduk sampai gula menjadi karamel.

Langkah 6

Panaskan minyak goreng, masukkan gula pasir. Aduk-aduk sampai gula menjadi karamel.

Kemudian masukkan kacang sembunyi. Goreng sambil diaduk sampai kecoklatan dan terbalut karamel.

Langkah 7

Kemudian masukkan kacang sembunyi. Goreng sambil diaduk sampai kecoklatan dan terbalut karamel.

Angkat dan tiriskan. Setelah dingin kemudian sajikan.

Langkah 8

Angkat dan tiriskan. Setelah dingin kemudian sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement