Bakwan sayur ala Jepang. Sering beli ini kalau mampir ke Marugame. Ternyata bikin sendiri juga mudah sekali.
Step 1
Iris wortel dan bawang bombay seperti korek, potong-potong buncis menjadi 3 bagian.
Step 2
Aduk rata semua bahan kering adonan pencelup.
Step 3
Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk.
Step 4
Jika sudah mendapatkan konsistensi kekentalan sedang, sisihkan.
Step 5
Campurkan bahan sayuran dengan maizena, aduk rata.
Step 6
Ambil sedikit bahan sayur, lalu celupkan ke adonan pencelup,
Step 7
Ambil dengan capitan agar adonan pencelup tidak menempel terlalu banyak, lalu goreng dalam minyak panas dengan api sedang hingga golden brown, lalu angkat dan tiriskan minyaknya.
Step 8
Salin kakiake yang sudah selesai di goreng ke atas piring saji, kemudian sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement