Kangkung sambal tempe

Resep Kangkung sambal tempe

Rhezhe Cozzy

Rhezhe Cozzy

5.0

(1 Rating)

menu enak saat kanker alias kantong kering

Bahan Utama

20 gr tempe

200 gr kangkung

10 buah cabai rawit merah

1 siung bawang putih besar

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt garam

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Ulekan

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tempe tanpa bumbu hingga matang, lalu sisihkan.

Langkah 1

Goreng tempe tanpa bumbu hingga matang, lalu sisihkan.

Ulek tempe bersama rawit dan bawang putih, lalu sisihkan.

Langkah 2

Ulek tempe bersama rawit dan bawang putih, lalu sisihkan.

Panaskan minyak goreng, kemudian tumis ulekan tempe hingga wangi.

Langkah 3

Panaskan minyak goreng, kemudian tumis ulekan tempe hingga wangi.

Masukkan kangkung.

Langkah 4

Masukkan kangkung.

Selanjutnya masukkan garam dan kaldu bubuk, lalu aduk merata hingga kangkung matang. Kemudian angkat dan sajikan.

Langkah 5

Selanjutnya masukkan garam dan kaldu bubuk, lalu aduk merata hingga kangkung matang. Kemudian angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement