Karang Menaci Daging Sapi

Resep Karang Menaci Daging Sapi

Cicik Ary

Cicik Ary

5.0

(1 Rating)

Resep dari almarhum Ibu.

Bahan Utama

500 gram daging sapi

250 gram kentang

2 batang bawang pre, iris halus

1 batang kayu manis

Garam secukupnya

1/2 sdt kaldu sapi bubuk

2 sdm kecap manis

2 sdm minyak goreng

1 sdt gula

3 buah cengkeh

1,5 liter air, untuk merebus daging

Bumbu halus

5 siung bawang putih

8 siung bawang merah

1 ruas jari jahe

1/2 sdt lada bubuk

1 buah cabai merah

Advertisement

Cara Membuat

Didihkan air, rebus daging hingga cukup matang.

Langkah 1

Didihkan air, rebus daging hingga cukup matang.

Iris tipis daging. Sisihkan air kaldunya.

Langkah 2

Iris tipis daging. Sisihkan air kaldunya.

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga layu dan wangi.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga layu dan wangi.

Masukkan bumbu halus. Aduk rata. Masak hingga wangi. Masukkan kecap, kayu manis, cengkeh, gula, garam dan kaldu bubuk.

Langkah 4

Masukkan bumbu halus. Aduk rata. Masak hingga wangi. Masukkan kecap, kayu manis, cengkeh, gula, garam dan kaldu bubuk.

Sambil menunggu bumbu matang, kupas kentang, iris tipis dan goreng hingga matang. Sisihkan.

Langkah 5

Sambil menunggu bumbu matang, kupas kentang, iris tipis dan goreng hingga matang. Sisihkan.

Masukkan air kaldu rebusan daging ke bumbu halus. Didihkan. Masukkan dagingnya. Masak hingga air sedikit menyusut.

Langkah 6

Masukkan air kaldu rebusan daging ke bumbu halus. Didihkan. Masukkan dagingnya. Masak hingga air sedikit menyusut.

Masukkan kentang goreng, aduk rata.

Langkah 7

Masukkan kentang goreng, aduk rata.

Koreksi rasa, masukkan irisan bawang prei. Aduk rata. Siap dihidangkan.

Langkah 8

Koreksi rasa, masukkan irisan bawang prei. Aduk rata. Siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement