Karedok sederhana

Resep Karedok sederhana

Tri Winarny

Tri Winarny

5.0

(1 Rating)

menu sehat krn dari bahan2 sayur segar

Bahan Utama

sayur kacang panjang secukupnya.

sayur kol secukupnya

2 buah timun

kacang tanah goreng

Bumbu halus

3 siung bawang putih

2 ruas kencur

cabai secukupnya

1 sdt terasi

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih sayuran lalu iris kecil.

Langkah 1

Cuci bersih sayuran lalu iris kecil.

halukan bumbu

Langkah 2

halukan bumbu

Masukan kacang tanah goreng lalu haluskan.

Langkah 3

Masukan kacang tanah goreng lalu haluskan.

Jika kacang sudah halus masukan gula merah. Haluskan kembali

Langkah 4

Jika kacang sudah halus masukan gula merah. Haluskan kembali

Tambahkan 1sdm cuka apel.

Langkah 5

Tambahkan 1sdm cuka apel.

Campur sayuran ke bumbu kacang aduk rata. Jangan diberi air karena nanti akan berair sendiri.

Langkah 6

Campur sayuran ke bumbu kacang aduk rata. Jangan diberi air karena nanti akan berair sendiri.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement