Kentang Kecap Daging Cincang

Resep Kentang Kecap Daging Cincang

Yenty

Yenty

5.0

(1 Rating)

Anak kecil juga sangat suka

Bahan Utama

2 buah kentang

1/2 buah bawang bombay

4 buah bawang putih

4 buah bawang merah

125 gram daging sapi giling

2 sdm kecap manis

1 sdm saus tiram

1 sdm kecap asin

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt lada bubuk

Secukupnya daun bawang

Secukupnya air putih

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Potong kentang sesuai selera lalu goreng hingga berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Potong kentang sesuai selera lalu goreng hingga berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Panaskan minyak secukupnya lalu tumis bawang bombay, bawang putih dan bawang merah hingga harum.

Langkah 2

Panaskan minyak secukupnya lalu tumis bawang bombay, bawang putih dan bawang merah hingga harum.

Masukkan daging cincang, kecap asin, kaldu bubuk dan merica lalu tumis hingga harum.

Langkah 3

Masukkan daging cincang, kecap asin, kaldu bubuk dan merica lalu tumis hingga harum.

Masukkan kentang, saus tiram, kecap manis, air secukupnya lalu masak hingga air menyusut.

Langkah 4

Masukkan kentang, saus tiram, kecap manis, air secukupnya lalu masak hingga air menyusut.

Taburkan daun bawang secukupnya, angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Taburkan daun bawang secukupnya, angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement