Kentang Mustofa #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Kentang Mustofa #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Zunita Salim

Zunita Salim

5.0

(1 Rating)

Kentang mustofa adalah sajian khas Nusantara. Sebagai lauk pendamping segala masakan ataupun hanya untuk camilan itu enak banget 😍

Bahan Utama

2 buah kentang ukuran besar

1 genggam kacang goreng

10 buah cabe merah keriting

3 buah cabe rawit

2 siung bawang putih

4 siung bawang merah

3 sdm gula pasir

Secukupnya garam

Secukupnya minyak goreng

1/2 sdt kapur sirih

1½ sdt air jeruk nipis

Cara Membuat

Kupas kentangnya.

Langkah 1

Kupas kentangnya.

Iris-iris kentang berbentuk memanjang dan tipis.

Langkah 2

Iris-iris kentang berbentuk memanjang dan tipis.

Rendam kentang bersama air dan kapur sirih. Rendam selama 1 jam, kemudian bilas lagi. Ini gunanya agar saat digoreng kentangnya kriuk.

Langkah 3

Rendam kentang bersama air dan kapur sirih. Rendam selama 1 jam, kemudian bilas lagi. Ini gunanya agar saat digoreng kentangnya kriuk.

Haluskan bumbu (cabe merah keriting, cabe rawit, bawang putih dan bawang merah).

Langkah 4

Haluskan bumbu (cabe merah keriting, cabe rawit, bawang putih dan bawang merah).

Tumis bumbu halus bersama daun jeruk hingga langunya hilang.

Langkah 5

Tumis bumbu halus bersama daun jeruk hingga langunya hilang.

Masukkan gula, garam dan air jeruk nipis.

Langkah 6

Masukkan gula, garam dan air jeruk nipis.

Masak hingga gula larut dan terkaramelisasi. Kalau sudah kental matikan api dan biarkan dingin.

Langkah 7

Masak hingga gula larut dan terkaramelisasi. Kalau sudah kental matikan api dan biarkan dingin.

Panaskan minyak dan goreng kentang hingga garing kriuk.

Langkah 8

Panaskan minyak dan goreng kentang hingga garing kriuk.

Setelah kentang dingin, masukkan ke wadah bersama kacang goreng. Lalu beri beri bumbu dan campurkan secara rata. Simpan di wadah kedap udara, siap dinikmati kapan saja.

Langkah 9

Setelah kentang dingin, masukkan ke wadah bersama kacang goreng. Lalu beri beri bumbu dan campurkan secara rata. Simpan di wadah kedap udara, siap dinikmati kapan saja.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait