Kalau di Cianjur ini suka dicampur sebagai toping bubur Cianjur
Step 0
Cuci bersih ati ampela, rebus dengan air dan sedikit bubuk bawang putih sebentar, sisihkan lalu potong kecil-kecil
Step 1
Siapkan bumbu-bumbu. Kemudian pisahkan antara bumbu yang dihaluskan dan bumbu geprek
Step 2
Haluskan bawang, kunyit, dan kemiri. Sisihkan
Step 3
Panaskan minyak, dan tumis semua bumbu hingga harum
Step 4
Masukkan ati ampela, air, dan sisa bumbu lainnya. Aduk merata, masak hingga matang
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!