Keripik Jamur

Resep Keripik Jamur

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

5.0

(1 Rating)

Kriuk..kriuk..

Bahan Utama

200 gram jamur tiram

100 gram tepung terigu

30 gram tepung beras

Air secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Bumbu halus

2 siung bawang putih

1 siung bawang merah

1 sdt ketumbar

Kaldu bubuk secukupnya

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung terigu dan tepung beras, masukkan bumbu halus.

Langkah 1

Campurkan tepung terigu dan tepung beras, masukkan bumbu halus.

Larutkan dengan air sedikit demi sedikit, hingga konsistensinya pas

Langkah 2

Larutkan dengan air sedikit demi sedikit, hingga konsistensinya pas

Siapkan jamur, geprek hingga agak pipih.

Langkah 3

Siapkan jamur, geprek hingga agak pipih.

Baluri jamur dengan tepung pelapis.

Langkah 4

Baluri jamur dengan tepung pelapis.

Goreng hingga kecoklatan, tiriskan.

Langkah 5

Goreng hingga kecoklatan, tiriskan.

Goreng untuk kedua kali agar lebih renyah. Angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Goreng untuk kedua kali agar lebih renyah. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement