Harus pilih tempe yang padat supaya hasil gorengan bagus.
Step 1
Iris tipis tempe menggunakan pisau yang tajam. Sisihkan.
Step 2
Uleg bumbu yang dihaluskan.
Step 3
Campur semua bahan tepung pelapis (kecuali air), aduk rata. Masukkan bumbu halus dan air sedikit demi sedikit. Tekstur tepung pelapis seperti pada gambar ya tidak encer dan tidak kental.
Step 4
Celupkan irisan tempe ke dalam tepung pelapis sampai terlumur semua.
Step 5
Goreng tempe yang sudah dicelup tepung dalam minyak panas sampai matang (tekstur kering dan renyah). Tiriskan. Masukkan dalam wadah kedap udara setelah dingin. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement