Ketan Jagung #RabuEkstraPoin

Resep Ketan Jagung #RabuEkstraPoin

Rila Sahiba

Rila Sahiba

4.0

(4 Rating)

Camilan rumahan yang enak.

Bahan Utama

1 gelas beras ketan

2 buah jagung

2 gelas air

7 sdm gula

1 sdm garam

1 lembar daun pandan

1/4 buah kelapa parut

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Masak beras ketan sampai kekel.

Langkah 1

Masak beras ketan sampai kekel.

Seiring dengan masak ketan siapkan panci, masukkan 2 gelas air, 7 sdm gula, 1 sdt garam, dan 1 lembar daun pandan ikat lalu tunggu sampai medidih.

Langkah 2

Seiring dengan masak ketan siapkan panci, masukkan 2 gelas air, 7 sdm gula, 1 sdt garam, dan 1 lembar daun pandan ikat lalu tunggu sampai medidih.

Setelah beras ketan kekel taruh diwadah dan masukkan 2 buah jagung yang sudah diserut lalu siram dengan air mendidih yang sudah tercampur gula dan garam.

Langkah 3

Setelah beras ketan kekel taruh diwadah dan masukkan 2 buah jagung yang sudah diserut lalu siram dengan air mendidih yang sudah tercampur gula dan garam.

Masak lagi dalam dandang selama 20 menit.

Langkah 4

Masak lagi dalam dandang selama 20 menit.

Sajikan dengan parutan kelapa diatasnya.

Langkah 5

Sajikan dengan parutan kelapa diatasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement