Ketan Kacang Tolo Kukus #JagoMasakMinggu7Periode3

Resep Ketan Kacang Tolo Kukus #JagoMasakMinggu7Periode3

Lila Wahyu Lestari

Lila Wahyu Lestari

5.0

(3 Rating)

karena masalah selera, saya gunakan santan utk mengganti kelapa parut.

Bahan Utama

250 gr beras ketan, rendam 3 jam

50 gr kacang tolo, rendam 2 jam

1 sdt garam

150 ml air panas

1 sachet sanran instan

Advertisement

Cara Membuat

rebus kacang tolo hingga empuk, bilas dengan air biasa.

Langkah 1

rebus kacang tolo hingga empuk, bilas dengan air biasa.

kukus ketan dan kacang tolo selama 10 menit. angkat.

Langkah 2

kukus ketan dan kacang tolo selama 10 menit. angkat.

beri garam, aduk rata.

Langkah 3

beri garam, aduk rata.

juga masukkan campuran air panas dan santan. aduk rata, biarkan terserah kurang lebih 30 menit didiamkan.

Langkah 4

juga masukkan campuran air panas dan santan. aduk rata, biarkan terserah kurang lebih 30 menit didiamkan.

kukus kembali ketan dan kacang tolo hingga ketan pulen. kurang lebih 30 menit. sajikan hangat.

Langkah 5

kukus kembali ketan dan kacang tolo hingga ketan pulen. kurang lebih 30 menit. sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement