Ketan Sarikaya

Resep Ketan Sarikaya

Veronica Vivi Febryanti Wong

Veronica Vivi Febryanti Wong

4.0

(2 Rating)

Salah satu kue khas Palembang.

Bahan Utama

500 gr beras ketan putih

340 ml santan kental

120 ml air

7 gr garam

320 gr gula pasir

4 butir telur

50 gr tepung terigu

20 gr tepung maizena

100 ml endapan jus pandan

Minyak goreng untuk mengoles

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih dan rendam beras ketan putih dalam air selama 2 jam. Setelah itu, masukkan ke dalam panci, tambahkan 140 ml santan kental, air, dan 5 gr garam. Aduk hingga meresap.

Langkah 1

Cuci bersih dan rendam beras ketan putih dalam air selama 2 jam. Setelah itu, masukkan ke dalam panci, tambahkan 140 ml santan kental, air, dan 5 gr garam. Aduk hingga meresap.

Kukus beras ketan tersebut selama 20 menit.

Langkah 2

Kukus beras ketan tersebut selama 20 menit.

Selanjutnya kita siapkan adonan sarikaya. Tuangkan 200 ml santan kental, telur, gula pasir, 2 gr garam, tepung terigu, tepung maizena, dan endapan jus pandan. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Selanjutnya kita siapkan adonan sarikaya. Tuangkan 200 ml santan kental, telur, gula pasir, 2 gr garam, tepung terigu, tepung maizena, dan endapan jus pandan. Aduk hingga tercampur rata.

Saring adonan sarikaya, lalu masak sebentar dengan api sedang.

Langkah 4

Saring adonan sarikaya, lalu masak sebentar dengan api sedang.

Oleskan minyak goreng pada cetakan, lalu tuangkan beras ketan yang telah matang sebanyak setengah wadah, lalu ditekan-tekan.

Langkah 5

Oleskan minyak goreng pada cetakan, lalu tuangkan beras ketan yang telah matang sebanyak setengah wadah, lalu ditekan-tekan.

Tuangkan adonan sarikaya yang telah dimasak ke atas cetakan beras ketan.

Langkah 6

Tuangkan adonan sarikaya yang telah dimasak ke atas cetakan beras ketan.

Kukus selama 20 menit. Setelah matang, dikeluarkan dari cetakan dan didinginkan.

Langkah 7

Kukus selama 20 menit. Setelah matang, dikeluarkan dari cetakan dan didinginkan.

Ketan sarikaya siap dinikmati.

Langkah 8

Ketan sarikaya siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement