Ketan Srikaya Merah Putih #RoadtoIMY

Resep Ketan Srikaya Merah Putih #RoadtoIMY

Ata Permana

Ata Permana

3.0

(3 Rating)

Jajanan tradisional yang legit nan gurih.

Bahan Utama

400 gr ketan putih, cuci bersih

4 lembar daun pandan, simpulkan

75 gr tepung terigu

30 gr tepung tapioka

125 gr gula pasir

2 butir telur

150 ml santan kental instan

750 ml air

1/2 sdt pewarna makanan merah

Garam secukupnya

Minyak goreng untuk olesan

Alat & Perlengkapan

Pisau

Loyang

Kukusan

Sendok

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Rebus 300 ml air dan 2 lembar daun pandan sampai mendidih. Dinginkan.

Langkah 1

Rebus 300 ml air dan 2 lembar daun pandan sampai mendidih. Dinginkan.

Masak ketan, 2 lembar daun pandan, 75 ml santan, sisa air, dan 1/2 sendok teh garam sampai cairan habis terserap.

Langkah 2

Masak ketan, 2 lembar daun pandan, 75 ml santan, sisa air, dan 1/2 sendok teh garam sampai cairan habis terserap.

Panaskan kukusan, kukus ketan selama 10 menit sampai matang

Langkah 3

Panaskan kukusan, kukus ketan selama 10 menit sampai matang

Pindahkan ketan ke dalam loyang bundar berdiameter 18 cm yang sebelumnya sudah diolesi minyak tipis-tipis dan sudah dialasi plastik. Ratakan dan padatkan ketan. Sisihkan.

Langkah 4

Pindahkan ketan ke dalam loyang bundar berdiameter 18 cm yang sebelumnya sudah diolesi minyak tipis-tipis dan sudah dialasi plastik. Ratakan dan padatkan ketan. Sisihkan.

Campurkan tepung terigu, tepung tapioka, gula, 1/4 sendok teh garam, pewarna makanan, telur, dan rebusan air pandan sampai rata. Lalu masukkan adonan ke dalam loyang.

Langkah 5

Campurkan tepung terigu, tepung tapioka, gula, 1/4 sendok teh garam, pewarna makanan, telur, dan rebusan air pandan sampai rata. Lalu masukkan adonan ke dalam loyang.

Bungkus tutup kukusan dengan serbet bersih. Panaskan kukusan, kukus adonan selama 25-30 menit dengan api sedang sampai matang. Angkat, dinginkan.

Langkah 6

Bungkus tutup kukusan dengan serbet bersih. Panaskan kukusan, kukus adonan selama 25-30 menit dengan api sedang sampai matang. Angkat, dinginkan.

Keluarkan adonan dari loyang, lalu potong sesuai selera dengan pisau yang dilapisi plastik agar mudah dipotong. Sajikan.

Langkah 7

Keluarkan adonan dari loyang, lalu potong sesuai selera dengan pisau yang dilapisi plastik agar mudah dipotong. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement