Klanting Merah Putih

Resep Klanting Merah Putih

Dapur Bunda Vee

Dapur Bunda Vee

4.0

(1 Rating)

Jajanan tradisional yang sudah mulai susah ditemukan, kalo bikin ini jadi nostalgia 🤭

Bahan Utama

10 sdm tapioka

1 sdm terigu

70 ml air panas

Sejumput garam

Kelapa parut secukupnya

Gula pasir secukupnua

Advertisement

Cara Membuat

Campur tapioka, terigu dan sejumput garam, aduk rata.

Langkah 1

Campur tapioka, terigu dan sejumput garam, aduk rata.

Panaskan air, lalu tuang ke dalam adonan tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk, lalu uleni sebentar.

Langkah 2

Panaskan air, lalu tuang ke dalam adonan tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk, lalu uleni sebentar.

Setelah itu bagi adonan menjadi 2, satu biarkan polos dan satunya beri pewarna merah.

Langkah 3

Setelah itu bagi adonan menjadi 2, satu biarkan polos dan satunya beri pewarna merah.

Panaskan air, beri 1 sdm minyak goreng, setelah itu masukkan kelanting yang sudah dibentuk sesuai selera, tunggu hingga naik ke permukaan lalu angkat.

Langkah 4

Panaskan air, beri 1 sdm minyak goreng, setelah itu masukkan kelanting yang sudah dibentuk sesuai selera, tunggu hingga naik ke permukaan lalu angkat.

Siapkan kelapa parut yang sudah diberi gula pasir, kemudian gulingkan kelanting pada kelapa, dan kelanting siap dinikmati.

Langkah 5

Siapkan kelapa parut yang sudah diberi gula pasir, kemudian gulingkan kelanting pada kelapa, dan kelanting siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement