Klapertart Creamy Manado

Resep Klapertart Creamy Manado

dina kristiana

dina kristiana

5.0

(1 Rating)

Salah satu dessert khas Manado yang creamy dan enak banget.

Bahan Utama

200 gr kelapa muda, serut

250 ml susu UHT

200 ml air kelapa

120 gr gula pasir

1/2 sdt garam

30 gr margarin

1 butir kuning telur

40 gr tepung maizena

30 gr tepung terigu

Lapisan Putih Telur:

1 butir putih telur

1/4 sdt vanila essence

10 gr gula pasir

Toping

Bubuk kayu manis secukupnya

Kismis secukupnya

Almond slice secukupnya

Choco chip secukupnya

Keju parut secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Dalam wadah, campurkan air kelapa, tepung terigu, dan tepung maizena. Aduk sampai halus tidak menggumpal.

Langkah 1

Dalam wadah, campurkan air kelapa, tepung terigu, dan tepung maizena. Aduk sampai halus tidak menggumpal.

Siapkan sauce pan, tuang susu UHT dan gula pasir, lalu rebus hingga mendidih.

Langkah 2

Siapkan sauce pan, tuang susu UHT dan gula pasir, lalu rebus hingga mendidih.

Kecilkan api, lalu masukkan larutan tepung dan aduk rata. Tambahkan kelapa muda dan kayu manis, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Kecilkan api, lalu masukkan larutan tepung dan aduk rata. Tambahkan kelapa muda dan kayu manis, aduk hingga tercampur rata.

Masukkan kuning telur, lalu aduk cepat. Tambahkan margarin, aduk dan sisihkan.

Langkah 4

Masukkan kuning telur, lalu aduk cepat. Tambahkan margarin, aduk dan sisihkan.

Siapkan wadah, mixer putih telur, gula, dan vanila essence hingga stiff peak.

Langkah 5

Siapkan wadah, mixer putih telur, gula, dan vanila essence hingga stiff peak.

Pindahkan ke dalam pipping bag.

Langkah 6

Pindahkan ke dalam pipping bag.

Semprotkan secara merata di atas adonan.

Langkah 7

Semprotkan secara merata di atas adonan.

Beri taburan kayu manis, parutan keju, dan irisan almond.

Langkah 8

Beri taburan kayu manis, parutan keju, dan irisan almond.

Panggang dengan suhu 170 derajat celcius api atas bawah hingga permukaan matang. Siap disajikan.

Langkah 9

Panggang dengan suhu 170 derajat celcius api atas bawah hingga permukaan matang. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement