Klepon Ubi Isi Gula Aren #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Klepon Ubi Isi Gula Aren #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Kue dengan cita rasa manis dan sedikit kenyal. Yuk, cobain sobat Yummy.

Bahan Utama

150 gr ubi jalar

80 gr tepung ketan putih

30 gr tepung beras

1/4 sdt garam

Gula merah secukupnya (untuk isian)

Air secukupnya (untuk merebus klepon)

Bahan Topping

100 gr kelapa parut

1/16 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Kukus ubi sampai matang dan empuk, lalu haluskan selagi masih panas

Langkah 1

Kukus ubi sampai matang dan empuk, lalu haluskan selagi masih panas

Campur ubi, tepung ketan, tepung beras, dan garam

Langkah 2

Campur ubi, tepung ketan, tepung beras, dan garam

Lalu uleni sampai kalis dan mudah dibentuk, bila terlalu keras tambahkan dengan sedikit air

Langkah 3

Lalu uleni sampai kalis dan mudah dibentuk, bila terlalu keras tambahkan dengan sedikit air

Ambil adonan secukupnya dan isi dengan gula merah, bentuk bulat dan rapikan

Langkah 4

Ambil adonan secukupnya dan isi dengan gula merah, bentuk bulat dan rapikan

Rebus di air mendidih sampai matang dan mengapung, angkat dan tiriskan

Langkah 5

Rebus di air mendidih sampai matang dan mengapung, angkat dan tiriskan

Kukus kelapa parut sekitar 10 menit, lalu tambahkan garam dan aduk rata

Langkah 6

Kukus kelapa parut sekitar 10 menit, lalu tambahkan garam dan aduk rata

Baluri kue klepon dengan kelapa parut dan siap disajikan

Langkah 7

Baluri kue klepon dengan kelapa parut dan siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement