Kolak Pisang Ubi Kayu

Resep Kolak Pisang Ubi Kayu

Wini Yulita

Wini Yulita

5.0

(1 Rating)

Kemarin dikasih adek pisang, udah dibikin pisang bakar, pisang goreng, sekarang dibikin kolak sama ubi kayu.

Bahan Utama

4 pisang kepok besar (kalau kecil bisa lima atau 6), potong2

2 batang ubi kayu, potong2

2 lbr daun pandan

25gr susu bubuk

1 sdm gula pasir

2 keping gula merah

150ml santan kental

800ml air

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Panci

Advertisement

Cara Membuat

Rebus ubi kayu hingga 1/4 matang dengan 600ml air.

Langkah 1

Rebus ubi kayu hingga 1/4 matang dengan 600ml air.

Masukkan pisang dan 1 lembar pandan, masak hingga 1/2 matang.

Langkah 2

Masukkan pisang dan 1 lembar pandan, masak hingga 1/2 matang.

Di panci lain rebus gula merah dan 1 lembar pandan  dengan sisa air hingga mendidih dan gula larut, saring.

Langkah 3

Di panci lain rebus gula merah dan 1 lembar pandan dengan sisa air hingga mendidih dan gula larut, saring.

Tuang gula merah ke dalam panci yang berisi ubi dan pisang, tambahkan gula pasir.

Langkah 4

Tuang gula merah ke dalam panci yang berisi ubi dan pisang, tambahkan gula pasir.

Campur santan kental, susu bubuk dan garam, aduk rata lalu tuang ke panci, masak hingga matang, cicipi rasanya.

Langkah 5

Campur santan kental, susu bubuk dan garam, aduk rata lalu tuang ke panci, masak hingga matang, cicipi rasanya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement