Kolak Pisang Ubi Ungu

Resep Kolak Pisang Ubi Ungu

Dapur Mama Hanum

Dapur Mama Hanum

5.0

(1 Rating)

Pulen banget, yummy!

Bahan Utama

5 buah pisang kepok, potong-potong

2 buah ubi ungu, potong dadu

800 ml air

2 sdm gula merah

Gula pasir secukupnya

65 ml/ 1 sachet santan instan

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ubi ungu.

Langkah 1

Cuci bersih ubi ungu.

Didirikan air di panci. Masukkan ubi ungu dan masak sampai setengah empuk.

Langkah 2

Didirikan air di panci. Masukkan ubi ungu dan masak sampai setengah empuk.

Masukkan pisang.

Langkah 3

Masukkan pisang.

Masukkan gula merah dan gula pasir. Aduk rata sampai gula larut.

Langkah 4

Masukkan gula merah dan gula pasir. Aduk rata sampai gula larut.

Masukkan santan, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan santan, aduk rata.

Masak sampai mendidih sambil terus diaduk agar santan tidak pecah. Angkat.

Langkah 6

Masak sampai mendidih sambil terus diaduk agar santan tidak pecah. Angkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement