Kolak Ubi Ungu Gula Aren

Resep Kolak Ubi Ungu Gula Aren

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Kolak ubi ungu dengan gula aren. Kuahnya agak kental karena diberi larutan maizena.

Bahan Utama

2 bh ubi ungu

700 ml air mineral

2 lbr daun pandan

40 gr gula aren

2 sdm gula pasir

Sejumput garam

2 sdm fiber creme

1 sdm maizena

Secukupnya air, untuk melarutkan maizena

Advertisement

Cara Membuat

Kupas dan potong-potong ubi ungu. Kemudian cuci dan tiriskan.

Langkah 1

Kupas dan potong-potong ubi ungu. Kemudian cuci dan tiriskan.

Didihkan air bersama gula jawa, gula pasir, garam dan daun pandan.

Langkah 2

Didihkan air bersama gula jawa, gula pasir, garam dan daun pandan.

Masukkan ubi ungu. Masak sampai matang.

Langkah 3

Masukkan ubi ungu. Masak sampai matang.

Masukkan fiber creme dan aduk sampai rata.

Langkah 4

Masukkan fiber creme dan aduk sampai rata.

Larutkan maizena dan air. Kemudian tuang ke dalam panci dan aduk sampai meletup-letup.

Langkah 5

Larutkan maizena dan air. Kemudian tuang ke dalam panci dan aduk sampai meletup-letup.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement