Kongnamul Guk (Sup Tauge) #JagoMasakMinggu4Periode2

Resep Kongnamul Guk (Sup Tauge) #JagoMasakMinggu4Periode2

Titin Devi Arisa

Titin Devi Arisa

5.0

(1 Rating)

Simple dan sedap.

Bahan Utama

1 liter air

50 g ikan teri kering

1 mangkok kecambah

1 batang daun bawang

1 siung bawang putih iris tipis

garam secukupnya

1 sdt lada bubuk

bubur cabe secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Rebus air dan ikan teri Hinga mendidih.

Langkah 2

Rebus air dan ikan teri Hinga mendidih.

Saring ikan teri dan sisihkan ambil airnya saja untuk kuah.

Langkah 3

Saring ikan teri dan sisihkan ambil airnya saja untuk kuah.

Kemudian rebus kembali, Tambahkan bawang putih dan kecambah rebus hingga kecambah matang betul, tambahkan garam dan lada tes rasa, kemudian tambahkan daun bawang.

Langkah 4

Kemudian rebus kembali, Tambahkan bawang putih dan kecambah rebus hingga kecambah matang betul, tambahkan garam dan lada tes rasa, kemudian tambahkan daun bawang.

Sajikan dengan cabe bubuk.

Langkah 5

Sajikan dengan cabe bubuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement