Kopi Susu Pandan Jahe #RecookKreasiKopi

Resep Kopi Susu Pandan Jahe #RecookKreasiKopi

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Recook dari mbak Chelvia. Resep asli hanya memakai kopi hitam, karena pak suamik gak bisa minum kopi hitam jadi aku tambah SKM dan sedikit jahe, kebetLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1bgks Kopi Bubuk tanpa ampas

½sachet SKM

1sdt Gula Pasir

1lbr Daun Pandan, simpulkan

Sejempol Jahe, geprek

200ml Air

Alat & Perlengkapan

Gelas Saji

Advertisement

Cara Membuat

Rebus air, daun pandan dan jahe geprek sampai mendidih.

Langkah 1

Rebus air, daun pandan dan jahe geprek sampai mendidih.

Siapkan kopi bubuk dan skm kedalam gelas (takaran skm sesuai selera).

Langkah 2

Siapkan kopi bubuk dan skm kedalam gelas (takaran skm sesuai selera).

Tuang air rebusan pandan dan jahe kedalam campuran kopi dan SKM, aduk rata

Langkah 3

Tuang air rebusan pandan dan jahe kedalam campuran kopi dan SKM, aduk rata

Koreksi rasa bila kurang manis bisa tambahkan gula pasir atau SKM.

Langkah 4

Koreksi rasa bila kurang manis bisa tambahkan gula pasir atau SKM.

Tuang kedalam gelas saji, sajikan selagi hangat.

Langkah 5

Tuang kedalam gelas saji, sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement